Salah satu faktor yng mempengaruhi keberhasilann upaya kesehatan adalah tenaga kesehatan termasuk pembinaan.
Pelayanan keperawatan bermutu merupakan tujuan yang ingin dicapai oleh perawat. pelayanan bermutu memerlukan tenaga profesional yang didukung oleh faktor internal.
Pelayanan KB di arahkan agar memenuhi objek kualitas dan kebebasan untuk memilih metode yang tepat.
Rumah sakit merupakan salah satu bentuk sarana kesehatan yang berfungsi untuk melakukan uppaya kesehatan dasar atau kesehatan rujukan.
Terlaksananya sinegri pengobatan komplementer-alternatif dalam pelayanan medik di rumah sakit dengan bentuk pelaynan medik pengobatan komplementer-alternatif.
Pengobatan oksigenasi hiperbarik sudah ada sejak abad 16
Pengobatan Komplementer-alternatif kini di Indonesia banyak di manfaatkan oleh masyarakat dengan kecenderungan meningkat.
Pelayanan medik akupuntur yang dilakukan oleh dokter merupakan salah satu jenis pengobatan komplementer-alternatif yang tekah digunakan secara luas.
Menjaga kesehatan gigi mulut mampu mencegah kerusakan pada gigi maupun penyakit lain yang menyerang gigi mulut